Tag: Tahun Baru Imlek 2569
Tak kurang dari 3.000 umat Konghucu menghadiri doa Tahun Baru Imlek 2569 di Vihara Dharmayana, Jalan Raya Blambangan, Banjar Dharma Semadhi, Kuta, Badung, Jumat (16/2).
Pelaksanaan ibadah awal dalam rangka perayaan Imlek 2569 di Kabupaten Klungkung mendapatkan pengamanan dari Polres Klungkung dan Polsek jajaran.
Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban saat perayaan tahun baru Imlek di Kota Denpasar, pada Jumat (16/2), Polda Bali mengerahkan sedikitnya 220 petugas gabungan.
Warga keturunan Tionghoa di Kuta, Kabupaten Badung, mengarak barongsai dan naga dalam ritual yang bermakna untuk meminimalisir pengaruh negatif menjelang Tahun Baru Imlek 2569.
Cuit di twitter, Jokowi memberi ucapan selamat rayakan Imlek
Topik Pilihan
-
Buleleng 18 Jan 2025 Buleleng Dapat Bantuan Guardrail 40 Meter
-
-
-
-
Badung 18 Jan 2025 Polsek Kutsel Sidak Duktang di Pecatu
-
Badung 18 Jan 2025 Pelebaran Jalan Simpang McD Belum Dimulai
-
-
-
Berita Foto
Panen Gemitir
Desa Penggerak Pariwisata Bali
Selain Kintamani
Nusa Ning Nusa
Tradisi Makanan Bergizi, Bukan karena Gratis
UPAYA pemerintah untuk menyediakan makan gratis patut diacungi dua jempol. Tujuannya, meningkatkan kesejahteraan masyarakat, khususnya kelompok rentan seperti anak-anak, lansia, dan masyarakat miskin.